Upacara bendera

Binjai, 27 Mei 2024. Pada hari senin disuasana yang indah di lapangan Yayasan Pendidikan Setia Budi Binjai diadakan upacara bendera yang biasa dilaksanakan pada hari senin. Berbeda pada upacara biasanya, hari ini tampil sebagai Pembina Upacara adalah Bapak Syafruddin yakni KASI Cabang Dinas Pendidikan Wilayah II. Pada kesempatan ini Bapak Syafruddin menyampaikan amanat upacara salah satunya yaitu pada tahun 2045 indonesia memiliki produktif tinggi untuk memiliki kemampuan dan kompetensi menjadi pemimpin di negeri ini dan masih banyak lagi yang disampaikan oleh Bapak Syafruddin. Seperti biasa upacara diikuti dengan pengibaran Bendara Sang Merah Putih. Upacara bendera ini diikuti oleh Bapak/Ibu Guru, Staff, dan siswa/i dari SMP, SMA dan SMK pada yayasan pendidikan setia Budi Binjai. Semoga apa yang disampaikan oleh bapak Pembina dapat bermanfaat bagi seleruh peserta upacara. Upacara ini berjalan dengan tertib dan khidmad.
By : Setia budi
Share This Post To :
Kembali ke Atas
Berita Lainnya :
- pemilihan osis SMA setia budi 2025
- upacara 1 oktober 2025
- JUARA 2 PENCAK SILAT PUTRA
- sumut fashion week 2025
- Praktiukum Sachs
Kembali ke Atas



